WORKSHOP PEMBUATAN DIGITAL PORTOFOLIO
TK KARTIKA
I-12 KOTA PADANG PANJANG
Tahap pertama:
Hari Selasa, 30 Juni 2020
Nara sumber :
Nurlaila Tussubha, S,PdI (peserta diklat daring portofolio P4TK TK dan PLB Kemdikbud), gelombang 2 kelas F, 4-12 Juni 2020.
Peserta: seluruh guru dan kepala TK Kartika I-12.
1. Gusni Martin
1. Gusni Martin
2. Fitria
3. Novita
Helmi
4. Devi
Susanti
1. Langkah-langkah:
Mengumpulkan foto-foto karya/kegiatan anak yang telah dipilih, untuk dimasukkan ke dalam portofolio
Mengumpulkan foto-foto karya/kegiatan anak yang telah dipilih, untuk dimasukkan ke dalam portofolio
2. Mencari/mengumpulkan
gambar sebagai background
3. Membuka aplikasi
power point.
4. Memilih layout
yang blank
5. Memilih design,
lalu pilih kanan atas yaitu background.
6. Klik background
saja.
7. Lalu pilih
picture or texture fill (ke tiga)
8. Pilih insert
form
9. Klik “file”
(dalam kotak)
10. Pilih gambar
yang akan digunakan. Sebaiknya tidak terlalu ramai, agar gamabr jelas. Klik
11. Lalu tutup tanda
silang atau close.
Cara memasukkan gambar:
1. Kiri atas, pilih
insert
2. Klik picture
3. Pilih foto yang
akan diambil
4. Lalu klik tanda
silang atau close.
5. Kecilkan gambar
sesuai keinginan, dengan menarik dari arah sudut.
Cara memasukkan tulisan:
1. Klik insert
2. Pilih tanda
huruf A, sesuai keinginan
3. Tulislah kata
yang diinginkan, menggantikan your text
here.
4. Besar kecil
sesuai keinginan.
Save. Beri nama pada file sesui keinginan.
Begitu juga slide berikutnya.
Masih ada beberap materi. diantaranya pengebluran background, memangkas gambar, memasukkan tulisan lebih dari satu tempat, animasi, transisi, slide show, memasukkan music, memasukkan suara. Aplikasi lain kinemaster mungkin tidak masuk dalam workshop kali ini.
Sepele bagi orang lain, berharga bagi yang belum memiliki.
Semudah apapun, jika belum tahu, belum mengalami, belum mencoba, terasa gelap dunia.
Begitu juga, jika sekali-sekali, mungkin akan lupa.
Semoga langkah kecil ini dapat menjadi tongkat penuntun bagi teman-teman yang membutuhkan.
Masih ada beberap materi. diantaranya pengebluran background, memangkas gambar, memasukkan tulisan lebih dari satu tempat, animasi, transisi, slide show, memasukkan music, memasukkan suara. Aplikasi lain kinemaster mungkin tidak masuk dalam workshop kali ini.
Sepele bagi orang lain, berharga bagi yang belum memiliki.
Semudah apapun, jika belum tahu, belum mengalami, belum mencoba, terasa gelap dunia.
Begitu juga, jika sekali-sekali, mungkin akan lupa.
Semoga langkah kecil ini dapat menjadi tongkat penuntun bagi teman-teman yang membutuhkan.
Alhamdulillah. Tahap pertama
berhasil.
Suasana sederhana namun semangat empat lima.
Suasana sederhana namun semangat empat lima.
Terimakasih ibu-ibu…
Semangat ibu-ibu mengobati rinduku..
Rindu menuntut ilmu seperti saat
masih sekolah dulu…
Koreksi: gambar background masih terlalu
ramai.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar